Dibuka menguat pada perdagangan sesi I hari ini (26/10), IHSG ditutup melemah terbatas 0.05% seiring dengan depresiasi nilai tukar Rupiah kembali mendekati level Rp15,200. Sektor industri dasar (-0.73%) yang menopang IHSG pada perdagangan Kamis (25/10), menjadi laggards pada sesi I hari ini (26/10). ..
Read More
Sejalan dengan menguatnya nilai tukar Rupiah terhadap dolar AS, IHSG berhasil mencatatkan kinerja positif sebesar 0.80% menutup perdagangan sesi II pada hari ini (25/10). Sejalan dengan hal tersebut, sektor keuangan menguat signifikan (+0.96%) meskipun emiten big caps pada sektor tersebut seperti BB ..
Read More
Read More
Dibuka melemah signifikan, IHSG berhasil ditutup menguat terbatas (+0.04%) pada perdagangan sesi I hari ini (25/10). Kinerja IHSG sepanjang sesi I juga ditopang oleh nett buy investor asing dengan nilai mencapai Rp211.45 miliar. Hal ini dipicu oleh sentimen negatif potensi perlambatan ekonomi AS yan ..
Read More
Read More